14 March 2022

Selamat! Kepada Tim Paduan Suara yang Berhasil Meraih Nilai Tertinggi di Best Students Choir Festival (BSCF) 2022 dan Melaju ke PENABUR International Choir Festival (PICF) 2022

Heartline Radio Tangerang – Best Students Choir Festival (BSCF) 2022 yang berlangsung virtual dari 9-13 Maret 2022 sudah usai. Berikut adalah daftar tim paduan suara yang berhak maju ke kompetisi bergengsi PENABUR International Choir Festival (PICF)  2022, September mendatang.

No Kategori TK Nama Paduan Suara Skor
1 TKK 11 PENABUR K11 Choir 83,40
2 TKK PENABUR Gading Serpong Voice of Angels 83,05
3 TKK Tirtamarta BPK PENABUR Cinere Rainbow Choir 81,55
4 TKK 10 PENABUR Joy in Harmony 81,45
5 TKK PENABUR Kota Modern Little Light Choir 80,75
6 TKK 2 PENABUR Seraphim Choir 80,60
7 TKK PENABUR Depok Talenta Choir 80,20
8 TKK PENABUR Bintaro Jaya Melodious Voice 80,10

 

No Kategori SD Nama Paduan Suara Skor
1 SDK PENABUR Gading Serpong Little Voice Choir 82,20
2 SDK Tirtamarta BPK PENABUR Cinere Soli Deo Gloria 82,00
3 SDK 2 PENABUR D2 Nafiri Choir 81,80
4 SDK 1 PENABUR D’One Choir 81,70
5 SDK Tirtamarta BPK PENABUR Pondok Indah Tirtamarta Children Choir 81,05
6 SDK 6 PENABUR Gracia Choir 80,35
7 SPK SDK PENABUR Kelapa Gading Allegro Children Choir 80,30
8 SDK 11 PENABUR D’Eleven Choir 80,10

 

No Kategori SMP Nama Paduan Suara Skor
1 SMPK PENABUR Bintaro Jaya B’Jerzz Choir 83,60
2 SMPK Tirtamarta BPK PENABUR Cinere Serafim Choir 83,55
3 SMPK PENABUR Kota Wisata Melody Spekta Choir 83,15
4 SMPK PENABUR Kota Modern Harmoni Choir 81,88
5 SMPK PENABUR Gading Serpong GS Smarta Choir 81,45
6 SMPK Tirtamarta BPK PENABUR Pondok Indah TM-One Choir 81,00
7 SMPK 6 PENABUR Lanada Choir 80,65
8 SMPK PENABUR Depok Gaudette Choir 80,25

 

No Kategori SLTA Nama Paduan Suara Skor
1 SMAK 4 PENABUR Gita Sekawan 83,85
2 SMAK 3 PENABUR Gita Swara Gunsa Jakarta 82,20
3 SMAK 1 PENABUR Smukiez Choir 81,18
4 SMAK PENABUR Kota Tangerang Penta Choir 80,13
5 SMAK PENABUR Summarecon Bekasi Jubilate Deo Choir 79,60
6 SMAK PENABUR Gading Serpong Lumen Choir 79,53
7 SMAK 7 PENABUR Aksen Choir 78,95
8 SMAK 6 PENABUR Cantabile Choir 78,45

 

No Paduan Suara Terfavorit Nama Sekolah
1 Kategori TK TKK PENABUR Summarecon Bekasi
2 Kategori SD SDK 2 PENABUR
3 Kategori SMP SMPK PENABUR Bintaro Jaya
4 Kategori SLTA SMAK 7 PENABUR

 

No The Best Conductor Nama Sekolah
1 Paulus Chandra SMAK 1 PENABUR

 

Berbagi Pengalaman

Peserta didik BPK PENABUR Jakarta yang tergabung dalam tim paduan suara sekolah merasa sangat senang dengan prestasinya dalam Best Students Choir Festival (BSCF) 2022.  Begitu pula dengan orangtua yang begitu semangat mendampingi anak saat latihan dan antusias sewaktu menonton kompetisi melalui akun YouTube Channel BPK PENABUR Jakarta.

Simak testimoni mereka berikut ini untuk membagikan pengalamannya.

Andriani Ika Prasanti, Orangtua dari Athalya Anindyaprastika Cahyono, Peserta Didik TKK 11 PENABUR 

“Menurut saya, proses latihan secara virtual bukanlah masalah berarti karena sudah terjadwal setiap minggunya. Namun, kesulitan yang dirasakan adalah pada saat proses rekaman dan audio, saya sebagai orangtua harus menjaga mood anak dengan baik sehingga hasil rekaman menjadi bagus. Tetapi, dibalik itu semua saya senang dapat mendampingi dan mendukung anak mengikuti BSCF 2022.”

Andriani Ika Prasanti, orangtua Athalya Anindyaprastika Cahyono, peserta didik kelas TK B dari TKK 11 PENABUR

Ikuti media sosial Radio Heartline FM Tangerang: